Thursday, March 28, 2013

Cara Meningkatkan Kecepatan Internet di Handphone

Cara Meningkatkan Kecepatan Internet di Handphone

Pastinya kita butuh sekali dengan namanya internet. Saat ini internet bisa kita akses di handphone kita, namun kecepatannya lebih rendah daripada menggunakan modem. 

Nah kali ini Uden PC Online akan sedikit share sebuah aplikasi yang dapat meningkatkan kecepatan Internet di HP. Aplikasi yang kita gunakan adalah EMobiStudio.NetworkAcc.v2.01.S60.Java, aplikasi ini berukuran 110 KB dan bisa anda download secara gratis, 
NetworkAcc adalah aplikasi yg di buat untuk meningkatkan kualitas,kecepatan/ kemampuan jaringan internet di ponsel,untuk browsing,download,upload, streaming, game online.etc.  
Aplikasi ini dikeluaran oleh emobistudio dan bisa digunakan secara full version.  Aplikasi mempercepat internet ini berformat “.jar” artinya dapat di jalankan di kedua OS yaitu Java dan Symbian.  
Untuk jenis Symbian yang cocok yaitu Symbian S60.

Berikut tatacara penggunaannya:
1. Silahkan anda download NetworkAcc

2. Buka networkacc lalu pilih jenis OS ponsel anda,negara, privioder, dan tipe jaringan yang anda gunakan,kemudian pilih acelerate…tunggu bentar prosesnya,




3. Jika udah sukses, tekan back lalu di hide.



4. Sekarang tinggal anda coba buka browser contohnya opera mini, lihat hasilnya.

Demikian tips cara meningkatkan kecepatan internet di handphone semoga bermanfaat bagi anda.  
Selamat mencoba 

Ali WinardianaDitulis Oleh : Ali Winardiana

Artikel Cara Meningkatkan Kecepatan Internet di Handphone, diterbitkan oleh alLeY pada hari Thursday, March 28, 2013. Semoga artikel ini dapat menambah wawasan Anda. Oleh Admin, Sobat diperbolehkan mengcopy paste / menyebar-luaskan artikel ini, namun anda harus meletakkan link dibawah ini sebagai sumbernya, dan baca peraturan Disclaimer sebelum copy-paste.

No comments:

Post a Comment